Pengobatan Kanker Lidah

Kanker lidah, pengobatan kanker lidah, Modern Cancer Hospital Guangzhou

Metode operasi menjadi salah satu metode pengobatan komprehensif. Biasanya akan dilakukan reseksi primer dan diseksi kelenjar getah bening di bagian leher, dan pada pra ataupun pasca operasi pasien juga menjalani radioterapi atau kemoterapi.

Kanker lidah biasanya akan menjadi lebih sensitif setelah menjalani operasi, namun biasanya setelah operasi masih ada sisa-sisa lesi tumor, dan metode radioterapi memiliki efek samping yang cukup banyak, sehingga disarankan untuk dikombinasikan dengan Imunoterapi. Imunoterapi dapat membasmi sisa-sisa lesi tumor berukuran kecil, mencegah terjadinya kekambuhan dan penyebaran, meringankan efek samping radioterapi, secara efektif meningkatkan daya tahan tubuh, mempercepat pemulihan dan meningkatkan kualitas hidup.

Pengobatan kanker lidah terdiri dari berbagai macam, antara lain : Operasi, Radioterapi, Kemoterapi, Imunoterapi dan Metode Bertarget Gabungan Pengobatan Timur dan Barat.

Metode Pengobatan

1. Operasi

Pada 2/3 kasus kanker lidah menggunakan operasi sebagai metode pengobatan utamanya. Kanker lidah memiliki penyebaran ke bagian dalam lidah yang lebih luas, penyebaran ke kelenjar getah bening leher yang lebih awal, serta tingkat penyebaran yang lebih tinggi. Oleh karena itu, selain pada kasus T1, pada kasus lain perlu diperhatikan tindakan reseksi lesi primer dan kelenjar getah bening leher tertentu, termasuk: reseksi lesi primer dan diseksi leher. Tetapi pada pasien kanker lidah T1, T2 usia lanjut dengan kondisi fisik yang lemah atau yang memiliki penyakit lain, sebaiknya menggunakan metode lain.

2. Radioterapi

Untuk kanker lidah T1-T2 stadium awal, radioterapi memiliki hasil yang efektif. Keuntungan dari radioterapi adalah penampilan dan fungsi dari organ lidah akan berubah menjadi lebih baik setelah menjalani radioterapi. Pengobatan ini efektif pada lesi yang berukuran besar dan eksogen yang tinggi.

3. Kemoterapi

Metode ini lebih efektif pada pasien kanker lidah berdiferensiasi stadium awal, dan bagi pasien kanker lidah stadium lanjut  sebaiknya menjalani pengobatan sesuai prosedur. Selain kemoterapi, radioterapi dan operasi, pasien juga perlu menjalani Imunoterapi dan Metode Gabungan Pengobatan Timur dan Barat.

4. Imunoterapi

Imunoterapi adalah salah satu jenis bioterapi kanker. Yaitu metode yang memasukkan sel imun dengan anti kanker yang aktif ke dalam tubuh pasien kanker, secara langsung membunuh tumor atau merangsang kekebalan tubuh terhadap tumor. Dapat meningkatkan fungsi kekebalan tubuh pasien, selain itu juga efektif dalam mengantisipasi tumor ganas dan virus; penerapan saat menjalani atau pasca menjalani operasi, Intervensi, RFA, Cryosurgery dan lain-lain akan memiliki hasil yang lebih efektif; bagi pasien kanker yang tidak dapat menjalani operasi, Intervensi dan lain-lain, bisa menjalani terapi sel NK terlebih dahulu untuk meningkatkan fungsi kekebalan tubuhnya.

Ahli dari Modern Cancer Hospital Guangzhou menyarankan : Jika anda terdiagnosa kanker lidah, segeralah melakukan pengobatan, dan pilihlah metode pengobatan yang sesuai dengan kondisi anda.


Untuk pertanyaan lebih lanjut, anda dapat menghubungi kami via online, email atau telepon. Untuk info-info terkini, anda dapat mengunjungi Facebook dan Youtube kami.
Konsultasi kanker via telp
Hubungi : 0812 978 978 59