6 Tips agar Hati Anda Tetap Sehat

Hati adalah organ terbesar danmemilikifungsi terbanyakdalam tubuh. Selain sebagai pusat detoksifikasi, hati juga bertanggung jawabsebagai tempatmetabolisme berbagai nutriendalam makanan,tempatterjadinya proses biotransformasi, sintesis protein, dan ekskresi sel darah merah yang rusak dalam darah,oleh karena ituhatiharus dirawat dengan baik.

1.Jauhi tembakau dan alkohol:Bagi penderita penyakithati, sebaiknya jangan merokok atau minum alkohol. Konsumsi alkohol yang berlebihan adalah salah satu penyebab utama hepatitis, sirosis, dan penyakit hati lainnya.

2.Tidur lebih awal di malam hari:Usahakan tidur sebelumpukul 23.00setiap hari.Pukul 23.00-03.00 adalahwaktunya hati melakukan proses regenerasi sel dan aktivitas pembuangan racun.

3.Hindarimakananberminyak: Asupan lemak, gula, dan garam yang berlebihan akan menyebabkan peningkatan kolesterol darahsecara signifikanyang disintesis oleh hati, menambah beban pada hati dan menyebabkan perlemakan hati.

4.Banyak memejamkan mata:Memejamkan mata dan mengistirahatkan pikiran adalah cara yang baik untuk merawat hati.Di tengah kesibukanbekerja, luangkan waktu untuk memandangkekejauhandan tanaman hijau. Gelombangcahayahijau menyebabkan kerusakan paling sedikit pada mata, memandangbungadantanamanbaik untuk kesehatanmata dan hati.

5.Olahraga ringan:Jalan cepat 30 menit atau joging 15 menit setiap hari merupakan metodelatihanyang sangat baik, terutama bagi penderita perlemakan hati. Olahraga ringan dapat membantu menurunkan berat badan, memperkuat jantung dan paru-paru, serta meningkatkan kesehatan hati.

6.Hati-hatidalam penggunaan obat: Penyalahgunaanobat-obatan, overdosis obat bebas, dan penggunaan narkoba dapat merusak hati.

Para ahli dari Modern Cancer Hospital Guangzhou mengingatkanbahwamenjaga pola hidup sehat dan pemeriksaan kesehatan rutin dapat membantu mencegah dan mengobatigangguanhati.

Untuk pertanyaan lebih lanjut, anda dapat menghubungi kami via online, email atau telepon. Untuk info-info terkini, anda dapat mengunjungi Facebook dan Youtube kami.
Konsultasi kanker via telp
Hubungi : 0812 978 978 59 | 0878 556 556 99 | 0813 1888 5166
Konsultasi
WA